Rabu, 21 Mei 2014

ELEARNING MP1 : PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS












PERTANYAAN :

  1. JELASKAN APA SAJA YANG DINILAI PADA PKP
  2. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MANAJEMEN PUSKESMAS
  3. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MUTU PUSKESMAS
JAWAB PERTANYAAN DI KOLOM KOMENTAR

43 komentar:

  1. 1 yang dinilai merupakan
    a.Man: Merupakan sumberdaya manusia dipuskesmas yang terdiri dari: Kepala puskesmas,Dokter,Dokter Gigi,Ahli kesehatan masyarakat,Bidan,Perawat dll
    b. Money : Merupakan unsur pembiayaan atau anggaran dipuskesmas
    c. Methode : Merupakan cara-cara yang dijalankan puskesmas untuk mencapai tujuan organisasi/misi puskesmas
    d. Machines : Merupakan sarana kesehatan yang digunakan untuk mencapai tujuan organisasi seperti: gedung pkm,pustu,poskesdes
    e. Material : Merupakan prasarana kesehatan atau bahan-bahan yang digunakan untuk pelayananan kesehatan misal: alat kesehatan,alat laboratorium sederhana,materi-materi penyuluhan.
    f. Market: merupakan sasaran/pasar yang akan diberikan pelayanan,yaitu masyarakat yang membutuhkan pelayanan kesehatan baik yang sehat maupun yang telah sakit.

    BalasHapus
  2. 1 a. pelaksanaan puskesmas :
    -upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    - upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing

    b. manajemen puskesmas:
    - manajemen operasional puskesmas
    - manajemen alat dan obat
    - manajemen keuangan
    - manajemen ketenagaan

    c. mutu puskesmas :
    -Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan
    -proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    -output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri
    -outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas


    2. -manajemen oprasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak
    -manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    -manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    -menajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu


    3. - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    -persalinan oleh naskes
    -penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    -error rate pemeriksaan BTA
    -error rate pemeriksaan darah malaria
    -kepatuhan terhadap standart ANC
    -kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    -tinggakt kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  3. 2.contoh nya
    =manajemen oprasional puskesmas : RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak
    -manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    -manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    =menajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu

    BalasHapus
  4. 3.contoh Mutu apa saja yang dinilai ?
    -Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    -Persalinan oleh nakes
    -Penanganan komplikasi obstetri/ resiko tinggi
    -Error rate pemeriksaan BTA
    -Error rate pemeriksaan darah malaria
    -Kepatuhan terhadap standar ANC
    -Kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB Paru
    -Tingkat Kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  5. 1. Yang dinilai pada PKP?
    -pelaksanaan pelayanan yang terdiri dari :
    * upaya kesehatan wajib
    * upaya kesehatan pengembangan
    -managemen puskes :
    *managemen operasional puskesmas
    *managemen alat dan obat
    *managemen keuangan
    *managemen keternagaan
    -mutu pelayanan

    2. contoh penilaian MP?
    -managemen oprasionan puskes :
    *data pencapaian tahun lalu
    *susun RUK melalui analisa perumusan masalah
    *menyusun RPK Secara terinci dan lengkap
    -managemen alat dan obat :
    *membuat kartu investasi dan menempatkan nya di ruang masing masing managemen.
    *mencatat updating data inventaris alat
    *mencatat penerimaan dan pengeluaran obat
    -managemen keuangan
    *membuat catatan bulanan uang yang masuk-keluar dalam buku kerja.
    *kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.
    -managemen ketenagaan:
    *membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    *membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas.

    3. Mutu Pelayanan :
    *drop out pelayanan ANC (k1-k4)
    *persalinan oleh nakes
    *penanggung komplikasi obstetri
    *error rate pemeriksaan BTA
    *error rate pemeriksaan darah malaria
    *kepatuhan terhadap standar ANC
    *kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB paru
    *tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas.

    BalasHapus
  6. 1. unsur yang dinilai pada PKP:
    - pelaksanaan pelayanan dalam puskesmas
    - manajemen pelayanan yang ada dipuskesmas
    - mutu pelayanan puskesmas

    2. unsur manajemen yang dinilai:
    - manajemen SDM : penerimaan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan di puskesmas
    - manajemen alat dan obat : pemakaian alat dan pendistribusian obat kepada pasien
    - manajemen oprasional puskesmas : pelaksanaan program kerja dan pembuatan laporan rutin
    - manajemen keuangan : pengeluaran anggaran yang sesuai dengan program yang akan dijalankan
    - manajemen ketenagaan : pembagian tugas dan wewenang yang sesuai dengan kemampuan masing-masing petugas.

    3. penilaian mutu puskesmas:
    - drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - persalinan olen nakes
    - penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - error rate pemeriksaan BTA
    - error rate pemeriksaan darah malaria
    - kepatuhan terhadap standart ANC
    - kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  7. 1. a. pelaksanaan pelayanan terdiri dari upaya kegiatan wajib meliputi promkes, kesling, kesehatan KIA/KB, perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan & pemberantasan penyakit menular, serta pengobatan. selanjutnya upaya kesehatan pengembangan meliputi kesehatan sekolah, kesling, puskesmas, kesehatan kerja gigi & mulut, kesehatan jiwa, kesehatan mata, kesehatan usila, pembinaan pengobatan tradisional.

    b. manajemen puskesmas meliputi manajemen operasional puskesmas, manajemen alat & obat, manajemen keuangan, & manajemen ketenagaan.

    c. Mutu pelayanan meliputi input proses output dan outcome.

    2. penilain manajemen puskes berawal dari RPK, pelaksanaan, dan beakhir pada penilaian.

    3. Penilaian mutu puskes meliputi persalinan oleh nakes, penanganan komplikasi obstetri/ resti, eror rate pemeriksaan BTA dan darah malaria, kepatuhan terhadap standart ANC dan pemeriksaan TB paru.

    BalasHapus
  8. 1. unsur yang dinilai pada PKP:
    >> pelaksanaan pelayanan dalam puskesmas
    >> manajemen pelayanan yang ada dipuskesmas
    >> mutu pelayanan puskesmas

    2. manajemen oprasional puskesmas :
    RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak.

    -manajemen alat dan obat :
    membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO.

    - manajemen keuangan :
    membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.

    - manajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu.

    3. penilaian mutu puskesmas:
    >> drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    >> persalinan olen nakes
    >> penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    >> error rate pemeriksaan BTA
    >> error rate pemeriksaan darah malaria
    >> kepatuhan terhadap standart ANC
    >> kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    >> tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas.

    BalasHapus
  9. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  10. 1. Yang dinilai dari PKP adalah : Pelaksanaan pelayanan didalam puskesmas, manajemen puskesmas tersebut, mutu pelayanan puskesmas tersebut yang meliputi upaya kesehatan wajib dan upaya kesehatan pengembangan apakah program2 didalam nya berjalan dengan baik atau tidak

    2. Contoh penilaian manajemen puskesmas yaitu :
    -manajemen alat dan obat
    -manajemen operasional puskesmas
    -manajemen keuangan
    -manajemen ketenangan

    3. Contoh penilaian mutu puskesmas, yaitu :
    -drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    -persalinan oleh nakes
    -penanganan komplikasi obsteri / resiko tinggi
    -error rate pemeriksaan BTA
    -eror rate pemeriksaan darah malaria
    -kepatuhan terhadap standar ANC
    -kepatuhan terhdap standar pemeriksaan TB paru
    -tingkat kepuasan pasien trhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  11. 1. ● Pelaksanaan pelayanan, dibagi menjadi dua :
    a. upaya kesehatan wajib : upaya PROMKES, KESLING, KIA dan KB, perbaikan gizi masyarakat, pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    b. upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing

    ● Manajemen puskesmas, dibagi menjadi empat :
    a. manajemen operasional puskesmas
    b. Manajemen alat dan obat
    c. Manajemen keuangan
    d. Manajemen ketenagaan

    ● Mutu pelayanan


    2. Manajemen puskesmas, dibagi menjadi empat :
    a. manajemen operasional puskesmas :
    - data pencapaian tahun lalu
    - susun RUK melalui analisa perumusan masalah berdasarkan prioritas
    - menyusun RPK secara terperinci dan lengkap
    - melaksanakan lokakarya mini bulanan
    - melaksanakan lokakarya mini tribulanan
    - membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten/kota tepat waktu
    - membuat data 10 penyakit terbanyak

    b. Manajemen alat dan obat :
    - Membuat kartu inventaris & menempatkannya dimasing-masing ruangan
    - Melaksanakan updating data inventaris alat
    - Mencatat penerimaan & pengeluaran obat disetiap unit pelayanan
    - Membuat kartu stok untuk setiap jenis obat/bahan digudang obat secara rutin
    - Menerapkan FIFO & FEFO

    c. Manajemen keuangan :
    - Membuat catatan bulanan uang masuk – keluar dalam buku kas
    - Kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala

    d. Manajemen ketenagaan :
    - Membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    - Membuat uraian tugas & tanggung jawab setiap petugas
    - Membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang & tanggung jawab
    - Membuat penilaian DP3 tepat waktu

    3, Mutu pelayanan :
    - drop out pelayanan ANC (K1 – K4)
    - persalinan oleh NAKES
    - penanganan komplikasi obstetric
    - Error rate pemeriksaan BTA
    - error rate pemeriksaan darah malaria
    - kepatuhan terhadap standar ANC
    - kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB paru
    - tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  12. 1
    a. pelaksanaan puskesmas :
    -upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    - upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing

    b. manajemen puskesmas:
    - manajemen operasional puskesmas
    - manajemen alat dan obat
    - manajemen keuangan
    - manajemen ketenagaan

    c. mutu puskesmas :
    -Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan
    -proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    -output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri
    -outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas


    2.
    -manajemen oprasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak
    -manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    -manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    -menajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu


    3.
    - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    -persalinan oleh naskes
    -penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    -error rate pemeriksaan BTA
    -error rate pemeriksaan darah malaria
    -kepatuhan terhadap standart ANC
    -kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    -tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  13. 1.Yang dinilai pada PKP :
    a.pelaksanaan puskesmas :
    -upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat dll
    - upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb
    b. manajemen puskesmas:
    - manajemen operasional puskesmas
    - manajemen alat dan obat
    - manajemen keuangan
    - manajemen ketenagaan
    c.mutu pelayanan puskesmas : input, proses, output, outcome

    2. Penilaian manajemen puskesmas
    a. manajemen oprasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak
    b. manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    c. manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    d.menajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu

    3. Penilaian mutu puskesmas : drop out pelayanan ANC (k1-k4), persalinan oleh nakes, penanggung komplikasi obstetric, error rate pemeriksaan BTA, error rate pemeriksaan darah malaria, kepatuhan terhadap standar ANC ,kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB paru ,tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  14. 1. jelaskan apa saja yang dinilai pada PKP
    a. pelaksanaan puskesmas :
    *upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    *upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing
    b. manajemen puskesmas:
    *manajemen operasional puskesmas
    *manajemen alat dan obat
    *manajemen keuangan
    *manajemen ketenagaan
    c. mutu puskesmas :
    *Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan
    *proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    *output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri
    *outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.

    2. berikan contoh penilaian manajemen puskesmas
    -managemen oprasionan puskes :
    *data pencapaian tahun lalu
    *susun RUK melalui analisa perumusan masalah
    *menyusun RPK Secara terinci dan lengkap
    -managemen alat dan obat :
    *membuat kartu investasi dan menempatkan nya di ruang masing masing managemen.
    *mencatat updating data inventaris alat
    *mencatat penerimaan dan pengeluaran obat
    -managemen keuangan
    *membuat catatan bulanan uang yang masuk-keluar dalam buku kerja.
    *kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.
    -managemen ketenagaan:
    *membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    *membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas.

    3. berikan contoh penilaian mutu puskesmas
    * drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    * persalinan oleh nakes
    * penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    * error rate pemeriksaan BTA
    * error rate pemeriksaan darah malaria
    * kepatuhan terhadap standart ANC
    * kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    * tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  15. 1. > pelaksanaan pelayanan terdiri dari upaya kegiatan wajib meliputi promkes, kesling, kesehatan KIA/KB, perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan & pemberantasan penyakit menular, serta pengobatan. selanjutnya upaya kesehatan pengembangan meliputi kesehatan sekolah, kesling, puskesmas, kesehatan kerja gigi & mulut, kesehatan jiwa, kesehatan mata, kesehatan usila, pembinaan pengobatan tradisional.

    > manajemen puskesmas meliputi manajemen operasional puskesmas, manajemen alat & obat, manajemen keuangan, & manajemen ketenagaan.

    > Mutu pelayanan meliputi input proses output dan outcome.

    2. > manajemen oprasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak
    > manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    > manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    > menajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu.

    3. penilaian mutu puskesmas >

    > drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    > persalinan olen nakes
    > penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    > error rate pemeriksaan BTA
    > error rate pemeriksaan darah malaria
    > kepatuhan terhadap standart ANC
    > kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    > tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  16. 1. A. Pelaksanaan pelayanan
    B. Manajemen puskesmas
    C. Mutu pelayanan
    2. A. Manajemen orasional puskesmas
    - melaksanakan lokakarya mini bulanan
    - melaksanakan lokakarya mini triwulan
    - membuat data 10 penyakit terbanyak
    B. Manajemen keuangan
    - mrmbuat catataan bulanan uang masuk dan keluar didalam buku kas
    - mencatat penerimaan dan pengeluaran obat diaetiapa unit pelayanan
    C. Manejemen alat dan obat
    - melaksanakan updating data inventaris alat
    D. Manajemen ketenagaan
    - membuat daftar kepegawaianpetugas
    - membantu uraian petugas dan tangunf jawab setiapa petugas
    3. - Drop out pelayanan ANC ( KI-K4)
    - persalinan oleh nakes
    - penanganan komplikasi resiko tinggi

    BalasHapus
  17. Agung Suparwi
    13410048P
    Menjawab :

    1. Unsur yang dinilai pada PKP :
    a. Pelaksanaan puskesmas :
    - Upaya kesehatan wajib
    - Upaya kesehatan pengembangan
    b. Manajemen puskesmas:
    - Manajemen operasional puskesmas
    - Manajemen alat dan obat
    - Manajemen keuangan
    - Manajemen ketenagaan
    c. Mutu puskesmas :
    - Input
    - Proses
    - Output
    - Outcome

    2. Contoh Unsur Manajemen yang dinilai
    - Manajemen operasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke dinkes kota/kabupaten, membuat daftar 10 penyakit terbanyak.
    - Manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventaris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat/bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    - Manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam BKU, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara rutin
    - Manajemen ketenagaan : membuat daftar/catatan kepegawaian, membuat uraian tupoksi tiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tupoksi.


    3. Contoh Penilaian Mutu Pelayanan
    - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - Persalinan oleh naskes
    - Penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - Error rate pemeriksaan BTA
    - Error rate pemeriksaan darah malaria
    - Kepatuhan terhadap standart ANC
    - Kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  18. 1. jelaskan apa saja yang dinilai pada PKP ?
    a. pelaksanaan puskesmas :
    -upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    -upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing
    b. manajemen puskesmas:
    -manajemen operasional puskesmas
    -manajemen alat dan obat
    -manajemen keuangan
    -manajemen ketenagaan
    c. mutu puskesmas :
    -Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan
    -proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    -output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri
    -outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.

    2. berikan contoh penilaian manajemen puskesmas ?
    a.managemen oprasionan puskes :
    -data pencapaian tahun lalu
    -susun RUK melalui analisa perumusan masalah
    -menyusun RPK Secara terinci dan lengkap
    b.managemen alat dan obat :
    -membuat kartu investasi dan menempatkan nya di ruang masing masing managemen.
    -mencatat updating data inventaris alat
    -mencatat penerimaan dan pengeluaran obat
    c.managemen keuangan
    -membuat catatan bulanan uang yang masuk-keluar dalam buku kerja.
    -kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.
    d.managemen ketenagaan:
    -membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    -membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas.

    3. berikan contoh penilaian mutu puskesmas ?
    - drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - persalinan oleh nakes
    - penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - error rate pemeriksaan BTA
    - error rate pemeriksaan darah malaria
    - kepatuhan terhadap standart ANC
    - kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  19. Eko Listiono
    13410035P

    A. JELASKAN APA SAJA YANG DINILAI PADA PKP
    1. Pelayanan kesehatan yang meliputi
    a. Upaya Kesehatan Wajib sesuai dengan kebijakan nasional, dimana penetapan jenis pelayanannya disusun oleh dinas kesehatan kabupaten/ kota.
    b. Upaya Kesehatan Pengembangan antara lain penambahan upaya kesehatan atau penerapan pendekatan baru (inovasi) upaya kesehatan dalam pelaksanaan pengembangan program kesehatan yang dilaksanakan di Puskesmas.

    2. Pelaksanaan manajemen Puskesmas dalam penyelenggaraan kegiatan, meliputi
    a. Proses penyusunan perencanaan, pelaksanaan lokakarya mini dan pelaksanaan penilaian kinerja,
    b. Manajemen sumber daya termasuk manajemen alat, obat, keuangan, dll.

    3. Mutu pelayanan Puskesmas, meliputi
    a. Penilaian input pelayanan berdasarkan standar yang ditetapkan.
    b. Penilaian proses pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan.
    c. Penilaian out-put pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan. Dimana masing- masing program/ kegiatan mempunyai indikator mutu tersendiri, sebagai contoh angka drop out pengobatan pada program penanggulangan TBC.
    d. Penilaian out-come pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan Puskesmas.



    B. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MANAJEMEN PUSKESMAS
    Penilaian kegiatan manajemen puskesmas dikelompokkan menjadi empat kelompok
    1. Manajemen Operasional Puskesmas
    2. Manajemen alat dan obat
    3. Manajemen keuangan
    4. Manajemen ketenagaan


    C. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MUTU PUSKESMAS
    1. Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    2. Persalinan oleh tenaga kesehatan
    3. Penanganan komplikasi obstetri / resiko tinggi
    4. Kepatuhan terhadap standar ANC
    5. Kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB Paru
    6. Tingkat Kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  20. 1. jelaskan apa saja yang dinilai pada PKP ?
    a. pelaksanaan puskesmas :
    -upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    -upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing
    b. manajemen puskesmas:
    -manajemen operasional puskesmas
    -manajemen alat dan obat
    -manajemen keuangan
    -manajemen ketenagaan
    c. mutu puskesmas :
    -Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan
    -proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    -output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri
    -outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.


    2. Contoh Unsur Manajemen yang dinilai
    - Manajemen operasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke dinkes kota/kabupaten, membuat daftar 10 penyakit terbanyak.
    - Manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventaris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat/bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    - Manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam BKU, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara rutin
    - Manajemen ketenagaan : membuat daftar/catatan kepegawaian, membuat uraian tupoksi tiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tupoksi.



    3. Contoh Penilaian Mutu Pelayanan
    - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - Persalinan oleh naskes
    - Penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - Error rate pemeriksaan BTA
    - Error rate pemeriksaan darah malaria
    - Kepatuhan terhadap standart ANC
    - Kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  21. 1. Penilaian PKP :
    * pelaksanaan pelayanan terdiri dari upaya kegiatan wajib meliputi promkes, kesling, kesehatan KIA/KB, perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan & pemberantasan penyakit menular, serta pengobatan. selanjutnya upaya kesehatan pengembangan meliputi kesehatan sekolah, kesling, puskesmas, kesehatan kerja gigi & mulut, kesehatan jiwa, kesehatan mata, kesehatan usila, pembinaan pengobatan tradisional.
    * manajemen puskesmas meliputi manajemen operasional puskesmas, manajemen alat & obat, manajemen keuangan, & manajemen ketenagaan.
    * Mutu pelayanan meliputi input proses output dan outcome.

    2. Penilaian Manajemen Puskesmas :
    * manajemen oprasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak
    * manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    * manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    * menajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu.

    3. penilaian mutu puskesmas :
    * drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    * persalinan olen nakes
    * penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    * error rate pemeriksaan BTA
    * error rate pemeriksaan darah malaria
    * kepatuhan terhadap standart ANC
    * kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    * tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas



    BalasHapus
  22. ARIN SUSANTO

    1. Unsur yang dinilai pada PKP :
    a. Pelaksanaan Puskesmas :
    - Upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA & KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan.
    - Upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dan lain sebagainya sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing Puskesmas.
    b. Manajemen Puskesmas :
    - Manajemen operasional Puskesmas
    - Manajemen alat dan obat
    - Manajemen keuangan
    - Manajemen ketenagaan
    c. Mutu pelayanan Puskesmas :
    - Input : pelayanan berdasarkan yang ditetapkan.
    - Proses : pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    - Output : pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri.
    - Outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.
    2. Unsur manajemen yang dinilai :
    - Manajemen SDM : penerimaan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan di Puskesmas.
    - Manajemen alat dan obat : pemakaian alat dan pendistribusian obat kepada pasien.
    - Manajemen oprasional Puskesmas : pelaksanaan program kerja dan pembuatan laporan rutin.
    - Manajemen keuangan : pengeluaran anggaran yang sesuai dengan program yang akan dijalankan.
    - Manajemen ketenagaan : pembagian tugas dan wewenang yang sesuai dengan kemampuan masing-masing petugas.
    3. Penilaian mutu Puskesmas :
    - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - Persalinan oleh naskes
    - Penangan komplikasi obstetri/ resiko tinggi
    - Error rate pemeriksaan BTA
    - Error rate pemeriksaan darah malaria
    - Kepatuhan terhadap standart ANC
    - Kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan Puskesmas.

    BalasHapus
  23. 1.JELASKAN APA SAJA YANG DINILAI PADA PKP
    -pelaksanaan pelayanan yang terdiri dari :
    * upaya kesehatan wajib
    * upaya kesehatan pengembangan
    -managemen puskes :
    *managemen operasional puskesmas
    *managemen alat dan obat
    *managemen keuangan
    *managemen keternagaan
    -mutu pelayanan

    2. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MANAJEMEN PUSKESMAS
    - manajemen SDM : penerimaan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan di puskesmas
    - manajemen alat dan obat : pemakaian alat dan pendistribusian obat kepada pasien
    - manajemen oprasional puskesmas : pelaksanaan program kerja dan pembuatan laporan rutin
    - manajemen keuangan : pengeluaran anggaran yang sesuai dengan program yang akan dijalankan
    - manajemen ketenagaan : pembagian tugas dan wewenang yang sesuai dengan kemampuan masing-masing petugas.

    3. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MUTU PUSKESMAS
    * drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    * persalinan oleh nakes
    * penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    * error rate pemeriksaan BTA
    * error rate pemeriksaan darah malaria
    * kepatuhan terhadap standart ANC
    * kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    * tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  24. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  25. 1. Penilaian meliputi :

    1. Pelaksanaan Pelayanan
    * Upaya Kesehatan Wajib
    * Upaya Kesehatan Pengembang
    2. Manajemen Puskesmas
    * Manajemen Operasional Puskesmas
    * Manajemen Alat dan Obat
    * Manajemen Keuangan
    * Manajemen Ketenagaan
    3. Mutu Pelayanan
    * Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    * Persalinan oleh nakes
    * Penanganan komplikasi obstetri / resiko tinggi
    * Error rate pemeriksaan BTA
    * Error rate pemeriksaan darah malaria
    * Kepatuhan terhadap standar ANC
    * Kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB Paru
    * Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    2. Contoh Manajemen Puskesmas :

    1. Manajemen Operasiaonal Puskesmas
    * Menyusun RPK secara terinci dan lengkap
    * Melaksanakan Lokakarya mini bulanan
    * Melaksanakan Lokakarya mini Tribulanan
    * Membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten
    2. Manajemen Alat dan Obat
    * Membuat kartu inventaris
    * Mencatat penerimaan dan pengeluaran obat
    * Menerapkan FIFO dan FEFO
    3. Manajemen Keuangan
    * Membuat catatan bulanan uang masuk dan keluar
    * Kepala Puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    4. Manajemen Ketenagaan
    * Membuat daftar / catatan kepegawaian petugas
    * Membuat penilaian DP3 tepat waktu

    3. Contoh Mutu Pelayanan
    * Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    * Persalinan oleh nakes
    * Penanganan komplikasi obstetri / resiko tinggi
    * Error rate pemeriksaan BTA
    * Error rate pemeriksaan darah malaria
    * Kepatuhan terhadap standar ANC
    * Kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB Paru
    * Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus

  26. 1. JELASKAN APA SAJA YANG DINILAI PADA PKP !!!
    Unsur yang dinilai pada PKP :

    a. Pelaksanaan puskesmas :
    - Upaya kesehatan wajib
    - Upaya kesehatan pengembangan

    b. Manajemen puskesmas:
    - Manajemen operasional puskesmas
    - Manajemen alat dan obat
    - Manajemen keuangan
    - Manajemen ketenagaan

    c. Mutu puskesmas :
    - Input
    - Proses
    - Output
    - Outcome

    2. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MANAJEMEN PUSKESMAS !!!

    Contoh Unsur Manajemen yang dinilai
    - Manajemen operasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke dinkes kota/kabupaten, membuat daftar 10 penyakit terbanyak.

    - Manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventaris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat/bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO.

    - Manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam BKU, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara rutin

    - Manajemen ketenagaan : membuat daftar/catatan kepegawaian, membuat uraian tupoksi tiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tupoksi.

    3. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MUTU PUSKESMAS !!!

    Contoh Penilaian Mutu Pelayanan
    - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - Persalinan oleh naskes
    - Penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - Error rate pemeriksaan BTA
    - Error rate pemeriksaan darah malaria
    - Kepatuhan terhadap standart ANC
    - Kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  27. 1. Penilaian PKP :
    ● Pelaksanaan pelayanan, dibagi menjadi dua :
    a. upaya kesehatan wajib : upaya PROMKES, KESLING, KIA dan KB, perbaikan gizi masyarakat, pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    b. upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing

    ● Manajemen puskesmas, dibagi menjadi empat :
    a. manajemen operasional puskesmas
    b. Manajemen alat dan obat
    c. Manajemen keuangan
    d. Manajemen ketenagaan

    ● Mutu pelayanan


    2. Penilaian Manajemen puskesmas, dibagi menjadi empat :
    a. manajemen operasional puskesmas :
    - data pencapaian tahun lalu
    - susun RUK melalui analisa perumusan masalah berdasarkan prioritas
    - menyusun RPK secara terperinci dan lengkap
    - melaksanakan lokakarya mini bulanan
    - melaksanakan lokakarya mini tribulanan
    - membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten/kota tepat waktu
    - membuat data 10 penyakit terbanyak

    b. Manajemen alat dan obat :
    - Membuat kartu inventaris & menempatkannya dimasing-masing ruangan
    - Melaksanakan updating data inventaris alat
    - Mencatat penerimaan & pengeluaran obat disetiap unit pelayanan
    - Membuat kartu stok untuk setiap jenis obat/bahan digudang obat secara rutin
    - Menerapkan FIFO & FEFO

    c. Manajemen keuangan :
    - Membuat catatan bulanan uang masuk – keluar dalam buku kas
    - Kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala

    d. Manajemen ketenagaan :
    - Membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    - Membuat uraian tugas & tanggung jawab setiap petugas
    - Membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang & tanggung jawab
    - Membuat penilaian DP3 tepat waktu

    3. Penilaian Mutu pelayanan :
    - drop out pelayanan ANC (K1 – K4)
    - persalinan oleh NAKES
    - penanganan komplikasi obstetric
    - Error rate pemeriksaan BTA
    - error rate pemeriksaan darah malaria
    - kepatuhan terhadap standar ANC
    - kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB paru
    - tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  28. Efridayati

    1. Unsur yang dinilai pada PKP :
    a. Pelaksanaan Puskesmas :
    - Upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA & KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan.
    - Upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dan lain sebagainya sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing Puskesmas.
    b. Manajemen Puskesmas :
    - Manajemen operasional Puskesmas
    - Manajemen alat dan obat
    - Manajemen keuangan
    - Manajemen ketenagaan
    c. Mutu pelayanan Puskesmas :
    - Input : pelayanan berdasarkan yang ditetapkan.
    - Proses : pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    - Output : pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri.
    - Outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.


    2. Contoh Manajemen Puskesmas :

    1. Manajemen Operasiaonal Puskesmas
    * Menyusun RPK secara terinci dan lengkap
    * Melaksanakan Lokakarya mini bulanan
    * Melaksanakan Lokakarya mini Tribulanan
    * Membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten
    2. Manajemen Alat dan Obat
    * Membuat kartu inventaris
    * Mencatat penerimaan dan pengeluaran obat
    * Menerapkan FIFO dan FEFO
    3. Manajemen Keuangan
    * Membuat catatan bulanan uang masuk dan keluar
    * Kepala Puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    4. Manajemen Ketenagaan
    * Membuat daftar / catatan kepegawaian petugas
    * Membuat penilaian DP3 tepat waktu


    3. Contoh Mutu Pelayanan
    * Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    * Persalinan oleh nakes
    * Penanganan komplikasi obstetri / resiko tinggi
    * Error rate pemeriksaan BTA
    * Error rate pemeriksaan darah malaria
    * Kepatuhan terhadap standar ANC
    * Kepatuhan terhadap standar pemeriksaan TB Paru
    * Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  29. 1.JELASKAN APA SAJA YANG DINILAI PADA PKP
    jawab :
    - Pelaksanaan pelayanan dalam puskesmas tersebut
    - Menejemen pelayanan yang ada di puskesmas tersebut
    - Mutu pelayanan puskesmas tersebut

    2.BERIKAN CONTOH PENILAIAN MANAJEMEN PUSKESMAS
    jawab :
    a. manajemen operasional puskesmas :
    - data pencapaian tahun lalu
    - susun RUK melalui analisa perumusan masalah berdasarkan prioritas
    - menyusun RPK secara terperinci dan lengkap
    - melaksanakan lokakarya mini bulanan
    - melaksanakan lokakarya mini tribulanan
    - membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten/kota tepat waktu
    - membuat data 10 penyakit terbanyak

    b. Manajemen alat dan obat :
    - Membuat kartu inventaris & menempatkannya dimasing-masing ruangan
    - Melaksanakan updating data inventaris alat
    - Mencatat penerimaan & pengeluaran obat disetiap unit pelayanan
    - Membuat kartu stok untuk setiap jenis obat/bahan digudang obat secara rutin
    - Menerapkan FIFO & FEFO

    c. Manajemen keuangan :
    - Membuat catatan bulanan uang masuk – keluar dalam buku kas
    - Kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala

    d. Manajemen ketenagaan :
    - Membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    - Membuat uraian tugas & tanggung jawab setiap petugas
    - Membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang & tanggung jawab
    - Membuat penilaian DP3 tepat waktu

    3. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MUTU PUSKESMAS
    jawab :
    -Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    -persalinan oleh naskes
    -penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    -error rate pemeriksaan BTA
    -error rate pemeriksaan darah malaria
    -kepatuhan terhadap standart ANC
    -kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    -tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  30. 1. yang dinilai pada PKP
    a. pelaksanaan puskesmas :pertama adalah upaya kesehatan wajib diantaranya upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan, upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing
    b. manajemen puskesmas:manajemen operasional puskesmas, manajemen alat dan obat, manajemen keuangan,manajemen ketenagaan
    c. mutu puskesmas :Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan, proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan, output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri, outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.

    2. Unsur manajemen yang dinilai :
    - Manajemen SDM : penerimaan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan di Puskesmas.
    - Manajemen alat dan obat : pemakaian alat dan pendistribusian obat kepada pasien.
    - Manajemen oprasional Puskesmas : pelaksanaan program kerja dan pembuatan laporan rutin.
    - Manajemen keuangan : pengeluaran anggaran yang sesuai dengan program yang akan dijalankan.
    - Manajemen ketenagaan : pembagian tugas dan wewenang yang sesuai dengan kemampuan masing-masing petugas.

    3. penilaian mutu puskesmas :
    * drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    * persalinan olen nakes
    * penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    * error rate pemeriksaan BTA
    * error rate pemeriksaan darah malaria
    * kepatuhan terhadap standart ANC
    * kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    * tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  31. Dewi Sri
    11410025
    jawab :

    1.Yang dinilai dlm PKP adalah :
    A.Penilaian Pelaksanaan pelayanan Pkm yg meliputi
    -6 Upaya Kes Wajib :Prog Promkes,Kesling,KIA,Pemberantasan Penykit
    menular,Gizi,Upaya Pengobatan
    -Upaya Kes Pengembangan : Prog Lansia,Jiwa,Haji,dll
    B.Mangement Pkm meliputi :
    - Manegement Op :Ruk,Rpk,Lokmin Bulanan/tribulan,10 kasus penyakit terbesar diPkm,Laporan hasil Prog Ke Dinkes
    -Mangement Obat dan alat :Registrasi alat,Registrasi Obat,SBBK Obat di Apotik/Gudang Obat,Penggunaan obat scr Vivo
    -Management Keuangan ;Mengtahuai laporan keuangan debet kredit scr berkala
    -management Kepegawaian ; menilai dgn DP3,mengatur beban kerja
    -Management Mutu Pkm; D0 ANC/VNC,Do Tb Paru,P4K dll

    2.Contoh Penilaian Management Pkm : Berjalannya Lokmin sbg jendala dr semua kegiatan dipkm

    3.Contoh Penilaian Mutu Pkm ; adanya kepuasan pasient dlm menerima jasa pelayanan di pkm

    BalasHapus
  32. 1. Yang dinilai dalam PKP, yaitu:
    a) Upaya Kesehatan Wajib sesuai dengan kebijakan nasional, dimana penetapan jenis pelayanannya disusun oleh dinas kesehatan kabupaten/kota.
    b) Upaya kesehatan pengembangan/inovatif antara lain penambahan upaya kesehatan atau sub ariabel upaya kesehatan dalam pelaksanaan pengembangan program kesehatan yang dilaksanakan di puskesmas.
    c) Pelaksanaan manajemen puskesmas dalam penyelenggaraan kegiatan
    d) Mutu pelayanan puskesmas

    2. Penilaian manajemen puskesmas, meliputi :
    a) Proses penyusunan perencanaan, pelaksanaan lokakarya mini dan pelaksanaan penilaian kinerja
    b) Manajemen sumberdaya termasuk manajemen alat, obat, keuangan, dsb.

    3. Penilaian Mutu pelayanan puskesmas, meliputi :
    a) Penilaian input pelayanan berdasarkan standar yang ditetapkan.
    b) Penilaian proses pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan.
    c) Penilaian output pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan. Dimana masing-masing program/kegiatan mempunyai indikator mutu tersendiri, sebagai contoh angka rop out pengobatan pada program penanggulangan TBC.
    d) Penilaian outcome pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.



    BalasHapus
  33. 1. Penilaian PKP :
    ● Pelaksanaan pelayanan, dibagi menjadi dua :
    a. upaya kesehatan wajib : upaya PROMKES, KESLING, KIA dan KB, perbaikan gizi masyarakat, pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    b. upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing
    ● Manajemen puskesmas, dibagi menjadi empat :
    a. manajemen operasional puskesmas
    b. Manajemen alat dan obat
    c. Manajemen keuangan
    d. Manajemen ketenagaan
    ● Mutu pelayanan puskesmas

    2. Penilaian Manajemen Puskesmas :
    - manajemen oprasional puskesmas :
    RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak.

    -manajemen alat dan obat :
    membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO.

    - manajemen keuangan :
    membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.

    - manajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu.

    3. penilaian mutu puskesmas:
    a. drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    b. persalinan olen nakes
    c. penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    d. error rate pemeriksaan BTA
    e. error rate pemeriksaan darah malaria
    f. kepatuhan terhadap standart ANC
    g. kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    h. tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas.

    BalasHapus
  34. Cicik Kristina dewi/13410030P
    1. JELASKAN APA SAJA YANG DINILAI PADA PKP
    A.Pelaksanaan pelayanan yang dinilai :
    1.Upaya kesehatan wajib misal upaya promosi kesehatan, upaya kesehatan lingkungan, upaya kesehatan ibu dan anak termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat,upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular serta upaya pengobatan
    2. Upaya kesehatan pengembangan missal puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, dsb
    B.Manajemen puskesmas misal
    1. Manajemen operasional puskesmas
    2. manajemen alat dan obat
    3.manajemen keuangan
    4. manajemen ketenagaan
    C.Mutu pelayanan missal
    1. Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan
    2. proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    3. output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri
    4. outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas.
    2. BERIKAN CONTOH PENILAIAN MANAJEMEN PUSKESMAS
    a. Manajemen operasional puskesmas contohnya data pencapaian tahun lalu, menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melaksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirimlaporan bulanan ke kabupaten/kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbanyak
    b. Manajemen alat dan obat contohnya membuat kartu inventaris dan menempatkannya di masing-masing ruangan, melaksanakan updating data inventaris alat, mencatat penerimaan dan pengeluaran obat disetiap unit pelayanan, membuat kartu stok untuk setiap jenis obat/bahan digudang obat secara rutin, menerapkan FIFO(first in first out) dan FEFO ( first
    Expired first out )
    c. Manajemen keuangan contohnya membuat catatan bulanan uang masuk keluar dalam buku kas,kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    d. Manajemen ketenagaan contohnya membuat daftar /catatan kepegawaian petugas, membuat uraiantugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas, membuat penilaian DP3 tepat waktu

    BalasHapus
  35. 1. jelaskan apa saja yang dinilai pada PKP ?
    yang dinilai pada PKP yaitu :
    a.Man: Merupakan penilaian sumber daya manusia yang ada di Puskesmas yang terdiri dari: Kepala puskesmas,Dokter,Dokter Gigi,Ahli kesehatan masyarakat,Bidan,Perawat dll.
    b. Money : Merupakan unsur-unsur pembiayaan atau anggaran yang ada di Puskesmas.
    c. Methode : Merupakan cara-cara yang dijalankan puskesmas untuk mencapai tujuan organisasi/misi puskesmas
    d. Machines : Merupakan sarana kesehatan yang digunakan untuk mencapai tujuan organisasi seperti: gedung pkm,pustu,poskesdes
    e. Material : Merupakan prasarana kesehatan atau bahan-bahan yang digunakan untuk pelayananan kesehatan misal: alat kesehatan,alat laboratorium sederhana,materi-materi penyuluhan.

    2. berikan contoh penilaian manajemen puskesmas ?
    a.managemen oprasionan puskes :
    -data pencapaian tahun lalu
    -susun RUK melalui analisa perumusan masalah
    -menyusun RPK Secara terinci dan lengkap
    b.managemen alat dan obat :
    -membuat kartu investasi dan menempatkan nya di ruang masing masing managemen.
    -mencatat updating data inventaris alat
    -mencatat penerimaan dan pengeluaran obat
    c.managemen keuangan
    -membuat catatan bulanan uang yang masuk-keluar dalam buku kerja.
    -kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.
    d.managemen ketenagaan:
    -membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    -membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas.

    3. berikan contoh penilaian mutu puskesmas ?
    - drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - persalinan oleh nakes
    - penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - error rate pemeriksaan BTA
    - error rate pemeriksaan darah malaria
    - kepatuhan terhadap standart ANC
    - kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  36. Ferry dermawan YMA
    13410037P
    1. jelaskan apa saja yang dinilai pada PKP ?
    yang dinilai pada PKP yaitu :
    a.Man: Merupakan penilaian sumber daya manusia yang ada di Puskesmas yang terdiri dari: Kepala puskesmas,Dokter,Dokter Gigi,Ahli kesehatan masyarakat,Bidan,Perawat dll.
    b. Money : Merupakan unsur-unsur pembiayaan atau anggaran yang ada di Puskesmas.
    c. Methode : Merupakan cara-cara yang dijalankan puskesmas untuk mencapai tujuan organisasi/misi puskesmas
    d. Machines : Merupakan sarana kesehatan yang digunakan untuk mencapai tujuan organisasi seperti: gedung pkm,pustu,poskesdes
    e. Material : Merupakan prasarana kesehatan atau bahan-bahan yang digunakan untuk pelayananan kesehatan misal: alat kesehatan,alat laboratorium sederhana,materi-materi penyuluhan.

    2. berikan contoh penilaian manajemen puskesmas ?
    a.managemen oprasionan puskes :
    -data pencapaian tahun lalu
    -susun RUK melalui analisa perumusan masalah
    -menyusun RPK Secara terinci dan lengkap
    b.managemen alat dan obat :
    -membuat kartu investasi dan menempatkan nya di ruang masing masing managemen.
    -mencatat updating data inventaris alat
    -mencatat penerimaan dan pengeluaran obat
    c.managemen keuangan
    -membuat catatan bulanan uang yang masuk-keluar dalam buku kerja.
    -kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.
    d.managemen ketenagaan:
    -membuat daftar/catatan kepegawaian petugas
    -membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas.

    3. berikan contoh penilaian mutu puskesmas ?
    - drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - persalinan oleh nakes
    - penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - error rate pemeriksaan BTA
    - error rate pemeriksaan darah malaria
    - kepatuhan terhadap standart ANC
    - kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  37. 1 a. pelaksanaan puskesmas :
    -upaya kesehatan wajib : upaya promkes, upaya kesling, upaya KIA termasuk KB, upaya perbaikan gizi masyarakat, upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, upaya pengobatan
    - upaya kesehatan pengembangan : puskesmas rawat inap, upaya kesehatan usia lanjut, upaya kesehatan jiwa, dsb sesuai dengan tingkat kebutuhan masing-masing

    b. manajemen puskesmas:
    - manajemen operasional puskesmas
    - manajemen alat dan obat
    - manajemen keuangan
    - manajemen ketenagaan

    c. mutu puskesmas :
    -Input :pelayanan berdasarkan yang ditetapkan
    -proses:pelayanan dengan menilai tingkat kepatuhannya terhadap standar pelayanan yang telah ditetapkan
    -output: pelayanan berdasarkan upaya kesehatan yang diselenggarakan dimana masing-masing program kesehatan merupakan indikator mutu sendiri
    -outcome : pelayanan antara lain melalui pengukuran tingkat kepuasan pengguna jasa pelayanan puskesmas


    2. -manajemen oprasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak
    -manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    -manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    -menajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu


    3. - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    -persalinan oleh naskes
    -penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    -error rate pemeriksaan BTA
    -error rate pemeriksaan darah malaria
    -kepatuhan terhadap standart ANC
    -kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    -tinggakt kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  38. Amin Basri
    13410024P

    1.Yang dinilai dlm PKP adalah :
    a). Penilaian Pelaksanaan pelayanan Puskesmas yg meliputi :
    * 6 Upaya Kes Wajib : Promkes, Kesling, KIA, Pemberantasan Penykit Menular, Gizi, Upaya Pengobatan.
    * Upaya Kes Pengembangan : Prog Lansia, Jiwa, Haji dll

    b). Mangement Puskesmas, meliputi :
    * Manegement Op : Ruk, Rpk, Lokmin Bulanan/tribulan, 10 kasus penyakit terbesar di Puskesmas, Laporan hasil Prog ke Dinkes
    * Mangement Obat dan alat : Registrasi alat, Registrasi Obat, SBBK Obat di Apotik/Gudang Obat, Penggunaan obat scr Vivo
    * Management Keuangan : mengetahui
    laporan keuangan debet kredit secara berkala
    * Management Kepegawaian : menilai
    dengan DP3, mengatur beban kerja
    * Management Mutu Puskesmas : Do ANC/
    VNC, Do Tb Paru, P4K dll

    2.Contoh Penilaian Management
    Pkm : Berjalannya Lokmin sbg
    jendala dr semua kegiatan di Puskesmas.

    3.Contoh Penilaian Mutu Puskesmas :
    adanya kepuasan pasien dlm
    menerima jasa pelayanan di puskesmas.

    BalasHapus
  39. Helga Oktora
    NPM.13410041P
    menjawab :

    1. Penilaian PKP :
    ● Pelaksanaan pelayanan,
    dibagi menjadi dua :
    a. upaya kesehatan wajib :
    upaya PROMKES, KESLING,
    KIA dan KB, perbaikan gizi
    masyarakat, pencegahan
    dan pemberantasan
    penyakit menular, upaya
    pengobatan
    b. upaya kesehatan
    pengembangan :
    puskesmas rawat inap,
    upaya kesehatan usia
    lanjut, upaya kesehatan
    jiwa, dsb sesuai dengan
    tingkat kebutuhan masing-
    masing
    ● Manajemen puskesmas,
    dibagi menjadi empat :
    a. manajemen operasional
    puskesmas
    b. Manajemen alat dan
    obat
    c. Manajemen keuangan
    d. Manajemen ketenagaan
    ● Mutu pelayanan
    puskesmas
    2. Penilaian Manajemen
    Puskesmas :
    - manajemen oprasional
    puskesmas :
    RPK secara terinci dan
    lengkap, melaksanakan
    lokakarya mini bulanan,
    melksanakan lokakarya
    mini tribulanan, membuat
    dan mengirim laporan
    bulanan ke kabupaten
    atau kota tepat waktu,
    membuat data 10 penyakit
    terbnyak.
    -manajemen alat dan
    obat :
    membuat kartu inventaris
    dan menempatkan di
    masing masing ruangan ,
    melaksanakan updating
    data inventris alat,
    mencatat penerimaan dan
    pengaluaran obat di
    setiap unit pelayanan,
    membuat kartu stock
    untuk setiap jenis obat
    atau bahan di gudang
    obat secara rutin,
    menerapkan FIFO.
    - manajemen keuangan :
    membuat catatan bulanan
    uang masuk sampai keluar
    dalam buku khas, kepala
    puskesmas melakukan
    pemeriksaan keuangan
    secara berkala.
    - manajemen ketenagaan :
    membuat daftar atau
    catatan kepegawaian
    petugas, membuat uraian
    tugas dan tanggung jawab
    setiap petugas, membuat
    rencana kerja bulanan
    bagi setiap petugas sesuai
    tugas, wewenang dan
    tanggung jawab membat
    penilaian DP3 tepat
    waktu.
    3. penilaian mutu
    puskesmas:
    a. drop out pelayanan
    ANC (K1-K4)
    b. persalinan olen nakes
    c. penanganan komplikasi
    obstetri/resiko tinggi
    d. error rate pemeriksaan
    BTA
    e. error rate pemeriksaan
    darah malaria
    f. kepatuhan terhadap
    standart ANC
    g. kepatuhan terhadap
    standart pemeriksaan TB
    paru
    h. tingkat kepuasan
    pasien terhadap
    pelayanan puskesmas.

    BalasHapus
  40. melisah
    1.pelaksanan puskesmas : upaya kesehatan wajib,upaya pemberantasan penyakit menular dan penyakit tidak menular,upaya KIA,kesling dan Kb

    2.a.manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menetapkan di masing-masing ruangan,melaksanakan updating data inventaris alat,mencatat penerimaan dan pengeluaran obat di setiap unit pelayanan,membuat kartu stok untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin,menerapkan FIFO
    b.manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk dan keluar dalam buku kas kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala
    c.manajemen ketenagan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas

    3.drop out pelayanan ACN(K1-K4)
    persalinan oleh nakes
    penanganan komplikasi obsetri/resiko tinggi
    error rate pemeriksaan BTA
    error rate pemeriksaan darah malaria
    kepatuhan terhadap standar ANC
    tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  41. 1. unsur yang dinilai pada Penilaian Kinerja Puskesmas:
    a. pelaksanaan pelayanan dalam puskesmas
    b. manajemen pelayanan yang ada dipuskesmas
    c. mutu pelayanan puskesmas

    2. Contoh Penilaian Manajemen Puskesmas
    a. manajemen oprasional puskesmas :
    RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke kabupaten atau kota tepat waktu, membuat data 10 penyakit terbnyak.
    b. manajemen alat dan obat :
    membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat atau bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO.
    c. manajemen keuangan :
    membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam buku khas, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara berkala.
    d. manajemen ketenagaan : membuat daftar atau catatan kepegawaian petugas, membuat uraian tugas dan tanggung jawab setiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tugas, wewenang dan tanggung jawab membat penilaian DP3 tepat waktu.
    3. penilaian mutu puskesmas:> drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    a. persalinan olen nakes
    b. penanganan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    c. error rate pemeriksaan BTA
    d. error rate pemeriksaan darah malaria
    e. kepatuhan terhadap standart ANC
    f. kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    g. tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus
  42. Ari Winarto
    13410028P
    Menjawab :

    1. Unsur yang dinilai pada PKP :
    a. Pelaksanaan puskesmas :
    - Upaya kesehatan wajib
    - Upaya kesehatan pengembangan
    b. Manajemen puskesmas:
    - Manajemen operasional puskesmas
    - Manajemen alat dan obat
    - Manajemen keuangan
    - Manajemen ketenagaan
    c. Mutu puskesmas :
    - Input
    - Proses
    - Output
    - Outcome

    2. Contoh Unsur Manajemen yang dinilai
    - Manajemen operasional puskesmas : menyusun RPK secara terinci dan lengkap, melaksanakan lokakarya mini bulanan, melksanakan lokakarya mini tribulanan, membuat dan mengirim laporan bulanan ke dinkes kota/kabupaten, membuat daftar 10 penyakit terbanyak.
    - Manajemen alat dan obat : membuat kartu inventaris dan menempatkan di masing masing ruangan , melaksanakan updating data inventaris alat, mencatat penerimaan dan pengaluaran obat di setiap unit pelayanan, membuat kartu stock untuk setiap jenis obat/bahan di gudang obat secara rutin, menerapkan FIFO
    - Manajemen keuangan : membuat catatan bulanan uang masuk sampai keluar dalam BKU, kepala puskesmas melakukan pemeriksaan keuangan secara rutin
    - Manajemen ketenagaan : membuat daftar/catatan kepegawaian, membuat uraian tupoksi tiap petugas, membuat rencana kerja bulanan bagi setiap petugas sesuai tupoksi.

    3. Contoh Penilaian Mutu Pelayanan
    - Drop out pelayanan ANC (K1-K4)
    - Persalinan oleh naskes
    - Penangan komplikasi obstetri/resiko tinggi
    - Error rate pemeriksaan BTA
    - Error rate pemeriksaan darah malaria
    - Kepatuhan terhadap standart ANC
    - Kepatuhan terhadap standart pemeriksaan TB paru
    - Tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan puskesmas

    BalasHapus